Subnetting dan Network Connection

BAB 1

PENDAHULUAN
1.1 LATAR BELAKANG
    Packet Tracer adalah sebuah software simulasi jaringan. Sebelum melakukan konfigurasi jaringan yang sesungguhnya (mengaktifkan fungsi masing-masing device hardware) terlebih dahulu dilakukan simulasi menggunakan software ini. Simulasi ini sangat bermanfaat jika membuat sebuah jaringan yang kompleks namun hanya memiliki komponen fisik yang terbatas.Packet Tracer adalah sebuah aplikasi keluaran Cisco yang berfungsi sebagai simulasi/simulator. Aplikasi ini dapat digunakan untuk simulasi dari desain, konfigurasi hinggatroubleshooting. Pengguna dapat secara langsung mengatur dan mengkonfigurasi jaringan yang akan di desainnya. Selayaknya pengguna secara nyata seakan akan di depan komputer yang terhubung ke jaringan. Tampilan yang iteraktif dan kompleks, sehingga memungkinkan pengguna dapat mengembangkan kemampuan dalam mengatur jaringan secara interaktip dan menarik, sehingga kita dapat bermain sambil belajar dari aplikasi ini.

1.2 TUJUAN
a. Agar dapat memahami cara penggunaan software cisco packet tracer 
b.Mampu membuat rincian tiap-tiap subnet(network address, first host,last host and broadcast address
c. Agar dapat memahami dan membuat subnetting

BAB 2

PEMBAHASAN
2.1 ALAT DAN BAHAN
a. PC/Komputer
b. Software Cisco packet Tracer

Perincian 

Ip Address     : 192.168.10.0/26
Subnet Mask : 255.255.255.0




Pengujian : 

Segmen 1 ke segmen 2,3,4 terhubung (TTL)



Segmen 2 ke segmen 1,3,4 terhubung (TTL)


Segmen 3 ke segmen 1,2,4 terhubung (TTL)


Segmen 4 ke segmen 1,2,3 terhubung (TTL)



 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Timeline processor AMD

Router dan Routing

Pengenalan Perangkat Komputer